Rabu, 18 September 2019

Ketahui Watak atau Karakter manusia

Mengenal Perilaku atau Karakter Manusia, Definisi dan Arti   Cari Definisi - MANUSIA memiliki banyak perilaku dalam kehidupan nyata ata... thumbnail 1 summary

Mengenal Perilaku atau Karakter Manusia, Definisi dan Arti 

Cari Definisi - MANUSIA memiliki banyak perilaku dalam kehidupan nyata atau yang sering disebut sebagai Karakter atau watak. Definisi karakter atau Watak manusia yaitu sifat batin yang mempengaruhi seluruh pikiran dan juga mempengaruhi perilaku, tabiat dan budi pekerti yang tidak hanya dimiliki oleh manusia tetapi juga dimiliki oleh makhluk hidup lainnya.


Ketahui Watak atau Karakter manusia

Lalu apa itu Perilaku Manusia?

Perilaku di definisikan sebagai sekumpulan atau serangkaian tindakan yang dibuat/dimiliki oleh manusia (individu) yang dipengaruhi oleh budaya, adat, emosi, sikap, etika, nilai, kekuasaan serta genetika.

Apa saja Prilaku atau Watak Manusia?

Berikut ini beberapa perilaku atau karakter yang sering kita lihat dan ditemui dalam kehidupan, yakni:

Sikap: Pemarah, Pemaaf, 
gembira (ceria), Pendiam
Bijaksana, Pendendam
Pendiam, Penakut
Pembenci, Pengkhianat, 
Rajin, Pemalas
Sombong, Ramah
Boros, Pelit
Egois, Cuek, Setia
Penghina, Penyayang
Iri, Licik, Jujur 
Tamak, Hemat, dermawan
Buas, Jinak, dan banyak sikap manusia lainnya.

Demikian artikel singkat ini tentang Arti, deinisi dan contoh Perilaku, Watak atau Karakter manusia. Semoga bermanfaat, Terima kasih.


Tidak ada komentar

Posting Komentar

Comments

Klik Disini Untuk mengetahui Info PNS

Nature